Saya pernah berdebat dengan rekan saya mengenai lirik lagu tersebut. Apa benar pada bulan Juni hari gak pernah gelap. Well karena Roxette adalah duo Swedia, hal tersebut mungkin saja di sana. Bulan Juni adalah musim panas di negara itu, dan memang hampir tidak pernah gelap. Di utara Swedia pada bulan Juni, matahari terbenam setelah lewat tengah malam, tapi tidak menyebabkan cuaca gelap gulita, dua jam kemudian matahari muncul kembali. Benar-benar siang yang panjang, dan orang bisa bisa beraktifitas lebih lama. Hal ini sudah dikonfirmasi oleh rekan saya Olaf Hemingsson, yang tinggal di Stockholm.
Dia bilang Roxette said it correctly. Aduh kapan saya bisa sampai ke sana, ya. (Mimpi)
Senin, Juni 11, 2007
Tags :
Musik
Subscribe by Email
Follow Updates Articles from This Blog via Email
No Comments